Waduh, Kasus Korupsi di Afrika Selatan Merajalela Selama Pandemi

Waduh, Kasus Korupsi di Afrika Selatan Merajalela Selama Pandemi - GenPI.co
Petugas memberikan cairan hand sanitizer pada warga yang mengantre untuk membeli bahan makanan di supermarket, menjelang diberlakukannya lockdown selama 21 hari, sebagai upaya mencegah penyebaran Virus Corona di Johannesburg, Afrika Selatan, 24 Maret 2020

Sementara, menurut National Treasury, total 2 miliar dolar AS dihabiskan oleh lembaga negara untuk pembelian terkait Covid-19 antara April dan November tahun lalu, di mana 889 juta dolar AS dan sekarang sedang diselidiki.

BACA JUGA: Kudeta Myanmar Bikin Militer Kian Sangar, ASEAN Tak Berkutik

Diketahui, Afrika Selatan telah mencatat lebih dari 1,46 juta kasus virus corona, lebih dari 45.600 di antaranya berakibat fatal, menjadikannya negara yang paling parah terkena dampak di Afrika.

Penyebaran infeksi dalam beberapa bulan terakhir telah dipicu oleh varian virus yang lebih menular.(*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya