Jika Nyeri Otot Menyerang Tubuh, Segera Geprek Kencur...

Jika Nyeri Otot Menyerang Tubuh, Segera Geprek Kencur... - GenPI.co
Jika Nyeri Otot Menyerang Tubuh, Segera Geprek Kencur... (Foto: Shutterstock)

GenPI.co - Geprek Kencur campur madu tak bisa disepelekan, sebab ramuan geprek kencur campur madu merupakan bahan alami yang memiliki banyak kandungan vitamin dan mineral penting yang berguna untuk kesehatan tubuh.

Salah satu khasiat dahsyat mengonsumsi kencur adalah bisa menghilangkan nyeri otot yang biasanya hanya memengaruhi area tubuh dalam lingkup terbatas.

Nyeri otot, awalnya terasa ringan dan hanya dirasakan setelah melakukan aktivitas tertentu.

BACA JUGA:  Nanas Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Sangat Mengejutkan

Namun, ketika rasa sakitnya sudah tidak bisa tertahankan, penting untuk segera memberikan geprek kencur campur madu.

Penggunaan kencur baik dalam bentuk ekstrak untuk dikonsumsi atau untuk penggunaan eksternal hanyalah sebagai solusi penghilang rasa nyeri, jadi tetap harus dicarikan inti dari masalah penyebab nyeri sendi tersebut.

BACA JUGA:  Awas! Mengonsumsi Vitamin D Berlebihan Ternyata Sangat Berbahaya

Tak hanya itu, adapun dalam kencur mengandung lebih dari 23 jenis zat yang berguna untuk penyakit sistem saraf pusat, melawan bakteri penyebab infeksi, melawan jenis cacing parasit dan berbagai manfaat lainnya.

Cara membuat ramuan untuk beberapa keluhan penyakit yakni bisa dilakukan secara sederhana.

BACA JUGA:  Mulai Besok Rekening 4 Shio Bikin Kaget, Mendadak Dapat Rezeki

Ambil 3 siung kencur (5 cm) cuci dan bersihkan kedua bahan dapur tersebut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya