Khasiat Makan Jengkol Sungguh Ajaib, Siap-siap Dibikin Ketagihan

Khasiat Makan Jengkol Sungguh Ajaib, Siap-siap Dibikin Ketagihan - GenPI.co
Khasiat Makan Jengkol Sungguh Ajaib, Siap-siap Dibikin Ketagihan (Foto: Shutterstock)

Berikut GenPI.co membeber khasiat mengonsumsi jengkol yang ternyata sangat ajaib bagi kesehatan:

1. Mencegah Anemia

Jengkol kaya akan zat besi, di mana zat besi ini sangat berperan untuk mencegah dan mengatasi kurangnya produksi sel-sel darah merah dalam tubuh.

Anda pastinya tahu, bahwa bila tubuh kekurangan zat besi, produksi sel-sel darah merah akan berkurang. 

Akibatnya suplai oksigen dan zat-zat makanan yang dibutuhkan oleh seluruh sel dalam tubuh juga akan berkurang.

BACA JUGA: Khasiat Seledri Ternyata Sangat Ajaib, Bikin Asam Urat Ambrol

Efek dari kurangnya suplai oksigen dan zat-zat makanan pada sel akan menurunkan fungsi atau kinerja sel. 

Tak heran jika seseorang mengalami kekurangan zat besi, ia akan terlihat lemas, mudah lelah, dan tidak bersemangat. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya