6 Juta Data Pasien Bocor, PSI Beri Pesan Tegas ke DPR

6 Juta Data Pasien Bocor, PSI Beri Pesan Tegas ke DPR - GenPI.co
PSI memberikan sebuah pesan tegas kepada DPR usai tersiar kabar 6 juta data pasien bocor. (Foto: Ricardo/JPNN.com)

Lebih lanjut, PSI berharap RUU PDP bisa segera disahkan karena sudah banyak sekali kasus kebocoran data pribadi yang menimpa Warga Negara Indonesia.

“Kali ini enam juta data pasien bobol. Sebelumnya bahkan data pribadi presiden kebobolan. Bagaimana negara bisa melindungi rakyatnya kalau Undang-undang yang mengatur perlindungan data pribadi saja tidak ada,” ujar Sigit.

Meskipun begitu, mantan direktur operasional Pengelola Nama Domain Internet Indonesia (PANDI) itu tetap memberikan apresiasi kepada Kemenkes, yang telah melakukan penelusuran terkait kemungkinan bocornya data dari server mereka.

BACA JUGA:  Cak Imin Buka Suara Soal Kebocoran Data Pasien Covid-19

“Saya melihat pemerintah sudah semakin bijak menyikapi kebocoran data. Tidak ada lagi penyangkalan, dan langsung melakukan penelusuran. Ini sikap yang sangat tepat,” tutupnya.(*)

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya