Kabar Terbaru Jelang Sidang Ferdy Sambo, PN Jaksel Tegas

Kabar Terbaru Jelang Sidang Ferdy Sambo, PN Jaksel Tegas - GenPI.co
Ferdy Sambo bersama istrinya Putri Candrawathi saat menjalani rekonstruksi pembunuhan Brigadir J di Duren Tiga, Jakarta Selatan. FOTO; Antara

Seperti diketahui, kasus pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat alias Brigadir J memasuki babak baru.

PN Jakarta Selatan siap menyidangkan lima tersangka yakni, Ferdy Sambo, Bharada E, Putri Candrawati, Bripka RR dan Kuat Ma'ruf.

Sidang Ferdy Sambo akan dipimpin oleh Ketua Majelis Hakim Wahyu Imam Santosa, dan dua anggota Morgan Simanjuntak dan Alimin Ribut Sujono. (ant)

BACA JUGA:  Ferdy Sambo Rekayasa Kasus, Pengacara Minta Penegakan Hukum Objektif

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya