Keberadaan Muhammad Nazaruddin di Kongres luar Biasa Partai Demokrat yang mengangkat KSP Moeldoko sebagai Ketum diprediksi akan menjadi ancaman bagi Cikeas
Muhammad Nazaruddin belakangan ini menyita perhatian publik lantaran dia terlibat dalam kongres luar biasa (KLB) yang mengangkat Kepala Staf Kepresidenan (KSP)
Direktur Lingkar Wajah Kemanusiaan (LAWAN Institute) Muhammad Mualimin menilai penunjukkan Bambang Widjojanto oleh Partai Demokrat kubu Agus sangat benar.