Kepala Dinas Kesehatan Kota Tangerang, Liza Puspadewi, mengatakan, ambulans tak boleh digunakan mengangkut jenazah karena di dalamnya terdapat alat medis.
Truk pengangkut semen dengan nopol BK 8709 EM mengalami rem blong dan menabrak kendaraan lain dan bangunan warga Banjar Bangklet, Desa Kayubihi, Bangli, Bali