
GenPI.co - Akhir-akhir ini perundungan di sekolah sering terjadi, anak saya salah satu korbannya.
Dia tidak pernah memberi tahu saya soal perundungan itu, sampai saya mendengar langsung dari teman dekatnya.
Apa dampak perundungan yang dialami korban dalam jangka panjang?
BACA JUGA: Rey Utami Berhasil Rayu Anaknya Agar Disunat
(Hilda, 35 tahun, Jakarta)
Jawaban dari Psikolog Pendidikan Syahrani Paramitha
BACA JUGA: Teuku Wisnu Selalu Sisihkan Waktu untuk Anak, Ayah Panutan!
Perundungan memang acap kali terjadi di sekolah, tidak dapat dimungkiri hal tersebut berdampak panjang bagi kehidupan seseorang.
Biasanya seseorang yang mendapat perundungan akan memiliki persepsi buruk tentang diri sendiri.
BACA JUGA: Daftar Asupan untuk Kebutuhan Nutrisi Anak, Ibu Wajib Tahu!
Anak yang sering dirundung bisa menjadi tidak percaya diri dan pemalu. Akibatnya, menghambat pengembangan diri.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News