Apa yang Harus Dilakukan agar Asam Urat Tidak Mudah Kambuh, Dok?

Apa yang Harus Dilakukan agar Asam Urat Tidak Mudah Kambuh, Dok? - GenPI.co
Dokter spesialis penyakit dalam dr. I Made Bayu Indratama, Sp. PD. Foto: dok. pribadi

GenPI.co - Saya sudah lama menderita asam urat karena memang keturunan. Ketika kambuh, asam urat sangat memengaruhi aktivitas saya.

Apalagi, saya bekerja pada malam hari sehingga asam urat menjadi masalah kalau lagi kambuh.

Lantas, apa yang harus saya lakukan agar asam urat tidak mudah kambuh, Dok?

BACA JUGA:  Tips Aman Minum Kopi Kalau Kamu Punya Darah Tinggi

(Yulian Anto R, 40 tahun, Jakarta)

Jawaban dari Dokter spesialis penyakit dalam dr. I Made Bayu Indratama, Sp. PD

BACA JUGA:  Tips Bikin Anak Doyan Makan Ala Titi Kamal, Bisa Dicoba!

Langkah yang bisa dilakukan agar asam urat tidak mudah kambuh adalah hindari makanan tinggi purin.

Purin biasa ditemukan dalam makanan berprotein tinggi, seperti daging merah (sapi dan kamping), hati sapi, jeroan, teri, kerang, sarden, dan sayur bayam.

BACA JUGA:  Tips Dokter Dina, Pria Harus Tahu Sebelum Begituan

Pemicu asam urat bisa cepat kambuh itu karena mengonsumsi makanan tersebut secara bersamaan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya