Ini 8 Jenis Soto Nusantara yang Enaknya Pol!

Ini 8 Jenis Soto Nusantara yang Enaknya Pol! - GenPI.co
Soto Medan (foto: Unileverfood)

Soto Mie Bogor

Di Bogor ada soto mie Bogor, dengan cita rasa yang segar dan wangi jeruk. Soto yang berasal dari Jawa Barat ini menggunakan mie kuning sebagai salah satu bahan utamanya, selain itu ditambah kaki sapi, risoles, dan juga babat, kadang penjual soto ini menambahkan bakso sebagai pelengkapnya. Kuahnya bening dan gurih, ditambah sambal cabai rawit dan juga perasan jeruk nipis membuat soto ini begitu segar.

Soto Lenthok

Soto khas DIY ini bernama soto lenthok. Lenthok merupakan singkong atau dalam bahsa Jawa disebut telo. Singkongnya dihaluskan dan diberi bumbu, kemudian dibentuk bulan dan digoreng. Lenthok ini dicampur dengan soto biasa.

Ini 8 Jenis Soto Nusantara yang Enaknya Pol!
Soto lenthok (foto: AMPInstan)

Soto Padang

Jenis soto ini sedikit bening, berbeda dengan soto Medan, soto ini dibuat dengan menggunakan daging sapi. Kuahnya sendiri diambil langsung dari air rebusan daging, kemudian dicampur dengan cuka, sehingga rasanya sedikit agak kecut namun segar. Soto Padang biasanya ditemani perkedel kentang sebagai pelengkap dan juga bihun. Aroma harum soto Padang ini muncul dari campuran daun jeruk, serai, jahe, dan daun bawang.

Soto Makassar

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya