Bahagianya Saat Bikin Kue Ketawa asal Pematangsiantar

Bahagianya Saat Bikin Kue Ketawa asal Pematangsiantar - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Shutterstock)

GenPI.co - Kue ketawa mendengar namanya saja mungkin kamu sudah tertawa, karena unik. 

Merupakan kue berwarna cokelat dan bertaburan wijen. Makanan ini adalah kuliner khas Pematangsiantar dan Medan, Sumatera Utara yang sudah cukup terkenal.

Bentuknya yang bulat, terbelah empat di bagian tengah atas, bagai gerakan mulut seseorang yang tengah tertawa ngakak. 

Itu sebabnya kue khas Pematangsiantar ini dinamai kue ketawa. 

BACA JUGA: Nikmati Hari Minggu Ditemani Tahu Berontak, Begini Resepnya!

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya