Yuk Melihat Kekayaan Tanah Indonesia dan Dunia di Museum Tanah Bogor

Yuk Melihat Kekayaan Tanah Indonesia dan Dunia di Museum Tanah Bogor - GenPI.co
Museum Tanah. (Foto: Pemerintah Provinsi Jawa Barat)

"Belum ada tempat lain yang memberikan informasi selengkap di Museum Tanah," kata pelajar SMA Al Ihsan Jakarta Pusat.

Senada dengan Andi, seorang wisatawan lainnya, Zidane Putra (16), mengatakan museum ini menjadi favorit karena informasi-informasi yang ada di dalamnya  sangat lengkap.

"Sayang sekali kalau bukanya hanya Senin sampai Jumat, padahal banyak masyarakat kita memiliki waktu luang lebih banyak di akhir pekan," kata Zidane.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya