5 Dampak Positif Puasa Berhubungan Badan di Bulan Ramadan

5 Dampak Positif Puasa Berhubungan Badan di Bulan Ramadan - GenPI.co
Terdapat lima dampak positif puasa melakukan hubungan badan untuk suami-istri di Bulan Ramadan. (foto: elements envato/By nd3000)

Selain bisa menambah pahala sekaligus juga bisa membuat hubungan Anda lebih berkualitas, berikut ini lima manfaat puasa berhubungan:

1. Meningkatkan Keharmonisan Pasangan

Jika terlalu sering berhubungan bisa mengurangi sensasi menggairahkan sehingga membuat hubungan terasa biasa saja.

BACA JUGA:  Tips Aman Berpuasa untuk Ibu Hamil, Hindari Makanan Manis saat Berbuka

Hubungan seperti itu dapat mempengaruhi keharmonisan pasangan, sehingga ada baiknya mengambil jeda sejenak dan memberikan waktu untuk lebih dekat secara emosional.

2. Lebih Dekat Secara Emosional

BACA JUGA:  Perhatian! Penumpang KRL Jabodetabek dan KRL Jogja-Solo Boleh Buka Puasa di Kereta

Pada kehidupan sehari-hari nyatanya waktu Anda untuk bisa berdua bersama pasangan tidaklah banyak. Hal yang wajar mengingat kesibukan pekerjaan masing-masing.

Jika sedikit waktu tersebut hanya digunakan untuk berhubungan ranjang, maka Anda bisa kehilangan waktu untuk bercengkrama dan berbagi cerita.

BACA JUGA:  Ramadan 2024: Sivia Azizah Nggak Punya Ritual Jelang Puasa

Padahal, komunikasi menjadi poin penting dalam kehidupan rumah tangga. Jadi dengan melakukan puasa hubungan, Anda bisa memiliki lebih banyak waktu untuk mengenal pasangan secara emosional.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya