Staf Puskesmas Karaoke Saat Jam Kerja, Bupati Langsung Sidak

Staf Puskesmas Karaoke Saat Jam Kerja, Bupati Langsung Sidak - GenPI.co
Bupati Bogor Ade Yasin saat melakukan sidak di Puskesmas Situ Udik. (Foto: bogorkab.go.id)

Ade Yasin mengatakan dirinya juga memastikan kebenaran ibu hamil itu dan menanyakan kondisinya apakah sehat atau tidak.

Ade Yasin mengungkapkan setelah ditelusuri juga diketahui ibu hamil tersebut tidak terpapar Covid-19. Namun justru salah seorang pembuat video viral itu yang positif Covid-19.

“Perekam video viral yang terpapar Covid-19 itu sudah ditangani Satgas untuk diisolasi,” pungkasnya. (*)

BACA JUGA:  Gawat! Kota Bogor Krisis Nakes Khusus Tangani Covid-19

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya