4 Tips Menghadapi Pacar yang Cemburuan, Jangan Sampai Salah

4 Tips Menghadapi Pacar yang Cemburuan, Jangan Sampai Salah - GenPI.co
4 Tips Menghadapi Pacar yang Cemburuan, Jangan Sampai Salah (elements envato/By LightFieldStudios)

Coba tanyakan alasan pasangan cemburuan dengan nada yang lembut, kemudian dengarkan baik-baik apa yang dikatakan pasangan tanpa membantahnya.

Setelah mengetahui akar masalah atau penyebabnya, maka cari solusi yang paling tepat atas kesepakatan berdua.

3. Jangan bersikap defensif

Salah satu cara untuk mengatasi pacar yang cemburuan, yakni bersikaplah aktif dan jangan defensif.

BACA JUGA:  4 Cara Menghadapi Pasangan Suka Mengeluh, Jangan Sampai Keliru

Tak dimungkiri, banyak orang yang menganggap bahwa kecemburuan pacarnya bukan salahnya.

Walau pun mungkin memang bukan salah kamu, tapi jangan menyangkalnya dengan cara yang kasar. Bicarakan baik-baik dan beri pengertian secara jujur.

BACA JUGA:  5 Manfaat Beras Hitam untuk Kesehatan, Ampuh Bikin Gula Darah Terkendali

Pasalnya, saat perasaan cemburu dan ketakutannya ditenangkan, rasa cemburu Si Doi pasti akan mereda.

4. Instrospeksi diri

Salah satu cara untuk menghadapi pacar yang cemburuan, yakni dimulai dari diri sendiri untuk melakukan introspeksi.

BACA JUGA:  5 Manfaat Makan Rumput Laut untuk Kesehatan, Bikin Gula Darah Stabil dan Mencegah Penyakit Jantung

Mungkin saja, bisa jadi sikapmu selama ini yang membuat Si Doi terus cemburuan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya