Penelitian Sebut, Kecukupan Finansial Memengaruhi Kualitas Tidur

Penelitian Sebut, Kecukupan Finansial Memengaruhi Kualitas Tidur - GenPI.co
Walah, ada penelitian sebut, makin kuatnya kondisi keuanganmu, makin nyenyak tidurmu, bener nggak, sih? (Foto : Enterpreneur)

GenPI.co - Bagi beberapa orang, stres dan cemas bisa terasa karena tengah mengalami kondisi keuangan yang tidak stabil, bahkan kekhawatiran tersebut lebih besar seminggu sebelum akhir bulan tiba.

Menurut sebuah penelitian yang dilansir dari Boldsky, disebutkan kondisi keuangan seseorang bisa sangat berpengaruh pada kualitas tidur. Pasalnya, orang yang memiliki kondisi keuangan lebih stabil atau berkecukupan akan lebih memiliki tidur yang lebih nyenyak dibandingkan sebaliknya.

BACA JUGA : Ingin Kurus? Tidur Teratur dan Berkualitas!

BACA JUGA : Unik, Gurita Bisa Berubah Warna Tubuh Saat Tidur dan Bermimpi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya