Kenali Ciri-ciri Kurang Gizi yang Patut Diwaspadai

Kenali Ciri-ciri Kurang Gizi yang Patut Diwaspadai - GenPI.co
Ilustrasi rambut rontok. Foto: Shutterstock

Rambut rontok adalah wajar. Pada umumnya rambut bisa rontok hingga 50-100 helai per hari.

Tapi penipisan yang berlebihan bisa menjadi pertanda tubuh Anda tidak cukup nutrisi.

Kekurangan vitamin C dan protein dapat menyebabkan penipisan, rambut rapuh mudah patah/bercabang, dan/atau rontok dengan mudah.

BACA JUGAIngin IQ Anak Tinggi? Bumil Disarankan Perbanyak Asupan Vitamin D

Itu karena kedua vitamin ini membantu Anda membuat kolagen — salah satu nutrisi penting untuk menjaga pertumbuhan rambut sehat dan kuat. (hellosehat)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya