Pakar Hukum Ungkap Laporan Bloomberg, Indonesia Terburuk di Dunia

Pakar Hukum Ungkap Laporan Bloomberg, Indonesia Terburuk di Dunia - GenPI.co
Pakar Hukum Ungkap Laporan Bloomberg, Indonesia Terburuk di Dunia - Presiden Joko Widodo (Jokowi) ( Foto: JPNN.com/GenPI.co)

Padahal, Indonesia sudah mengalami pandemi covid-19 selama 1,5 tahun.

"Bukankah ini sebuah pandemi yang sudah kita kelola sejak 1,5 tahun yang lalu? Kan masalahnya adalah ketika pengelolaannya salah, pengelolaanya keliru, maka tingkat kasus akan tinggi. Kan begitu," jelas Refly Harun.

"Jadi bukan ini adalah real attack seperti bencana gelombang pasang, angin topan yang kita hanya menyandarkan pada kodrat Yang Maha Kuasa. Tapi ini adalah sebuah pandemi yang kita sudah tahu 1,5 tahun yang lalu dan pertanyaannya adalah sekarang ini bagaimana mengelolanya. Jadi, manajemen pengelolannya yang bermasalah," lanjutnya.

BACA JUGA:  Suara Lantang Anggota DPR RI: Kami Diperlakukan Seperti Binatang

Apabila sejak awal tidak siap, maka tidak boleh menyalahkan bahwa seolah-olah pandemi ini sebuah bencana yang tiba-tiba.

"Penanganan yang tidak konsisten, tidak jelas, dan tidak tegas dapat memperburuk kondisi di dalam negeri," kata Refly Harun.(*)

BACA JUGA:  Menjaga Kekebalan Tubuh, Ini Dia 3 Merek Terbaik Vitamin D

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya