Myanmar Makin Gawat! AS Tebar Ancaman pada Junta Militer Setempat

Myanmar Makin Gawat! AS Tebar Ancaman pada Junta Militer Setempat - GenPI.co
Aung San Suu Kyi. (Foto: Reuters)

"Militer harus segera membalikkan tindakan ini," kata Blinken.

BACA JUGA: Kudeta Myanmar Picu Protes Dunia, LSM Beri Ultimatum ke PBB

Diketahui sebelumnya, Aung San Suu Kyi, Presiden Win Myint, dan para pemimpin Partai Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) ditangkap pada Senin (1/2) dalam kudeta oleh militer.  

Hingga saat ini, pihak militer tidak memberikan informasi di mana mereka ditahan atau bagaimana kondisi mereka. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya