Khusus Penderita Maag, 3 Kebiasaan agar Asam Lambung Tidak Kumat

Khusus Penderita Maag, 3 Kebiasaan agar Asam Lambung Tidak Kumat - GenPI.co
ilustrasi penderita maag. foto: envato elements

Asam lambung yang naik pada akhirnya dapat memicu gejala maag lainnya, seperti heartburn atau rasa panas di dada.

Usahakan untuk meluangkan waktu sekitar 2 – 3 jam sebelum tidur. Pastikan pula duduk tegak selama 30 menit setelah makan.

Bila memungkinkan, cobalah untuk menghindari makan porsi besar mendekati jam tidur guna mencegah maag kumat.

BACA JUGA:  Yuk Makan Daging Premium Sepuasnya di Gyu-Kaku, Mantap!

Mengurangi konsumsi obat pereda nyeri tanpa resep

Obat pereda nyeri, seperti obat anti-inflamasi non-steroid, ternyata memiliki efek meningkatkan produksi asam lambung.

BACA JUGA:  5 Makanan Bikin Gula Darah Ambrol, Penderita Diabetes Wajib Tahu

Tak heran bila orang yang kerap mengonsumsi obat ini berisiko mengalami nyeri ulu hati, sehingga penggunaan obat ini sebaiknya atas nasihat dokter.

Selain itu, berhati-hati pula dalam minum jamu karena produk jamu seringkali mengandung senyawa obat ini. (hellosehat)

BACA JUGA:  Apakah Kurang Makan Sayuran Berpengaruh pada Pencernaan, Dok?

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya