Ravie Pengusaha Sukses Bisnis Skincare, Mulai Usaha saat Ayah Meninggal

Ravie Pengusaha Sukses Bisnis Skincare, Mulai Usaha saat Ayah Meninggal - GenPI.co
Muhammad Ravie Dwi Agustian berhasil menjadi pengusaha sukses di bidang bisnis skincare setelah melewati perjuangan sangat panjang. Foto: UNS

“Ibu bilang kalau mau lanjut kuliah, harus cari uang sendiri,” kata Ravie.

Ravie menjual produknya secara online melalui Instagram dan Shopee. Dia memberi nama tokonya Pokoknya.Skincare.

Selain itu, dia juga melayani cash on delivery (COD) di kawasan kampus UNS dan Manahan.

BACA JUGA:  Bisnis Menggurita, LOTTE Grosir Buka Gerai ke-36 di Serpong

Kisah sukses Ravie dimulai. Sambutan dari masyarakat ternyata sangat positif. Hingga saat ini, Ravie sudah menjual ribuan produk skincare.

Dia pun bisa merekrut pegawai dan menggunakan jasa fotografer profesional.

BACA JUGA:  Ratmoko Bisnis Kerajinan Kaligrafi, Awalnya Susah, Kini Banjir Pesanan

Berbagai impiannya pun terwujud. Pengusaha muda itu bisa membeli rumah, membangun kantor sendiri, dan mobil pada usia 24 tahun.

“Kalau keinginan buat nyerah, sih, enggak ada. Kalau enggak kerja, enggak makan,” ucap Ravie. (*)

BACA JUGA:  Jalankan Bisnis Beyondly, Para Wanita Bisa Dapat Bonus Ratusan Juta

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya