Pernah Dengar Merica Batak? Ini Fakta Uniknya - GenPI.co
Hot News

Pernah Dengar Merica Batak? Ini Fakta Uniknya

Andalaiman adalah jenis rempah yang bisa digunakan dalam kuliner khas Sumatera Utara, terutama di Toba Samosir dan Tapanuli Utara. Bentuknya kecil-kecil dan mirip dengan merica. Terasa getir dan asam ketika digigit.