Honorer K2 Mulai Gerah dan Kesal: Pemerintah Suka Menambah Masalah Baru

Honorer K2 Mulai Gerah dan Kesal: Pemerintah Suka Menambah Masalah Baru - GenPI.co
Honorer K2 Mulai Gerah dan Kesal: Pemerintah Suka Menambah Masalah Baru. Ilustrasi honorer. Foto: Dok/Mohamad Hamzah/Antara

Menurut Masudi, jika patokannya database BKN pada 2014, jumlah honorer K2 sebenarnya tinggal sedikit, sekitar 400 ribu.

"Kami heran dengan pemerintah ini, kok suka menambah masalah baru. Kalau tegas mengikuti regulasi enggak akan jadi 2,3 juta honorer,' ungkap Masudi.

Oleh sebab itu, Masudi menilai, bahwa pemerintah seakan-akan membuka keran baru honorer dan ujung-ujungnya mengeluh.

BACA JUGA:  Masalah Honorer Muncul Menjelang Pengangkatan Jadi PPPK, Terkuak di Gedung DPR RI

Anehnya, kata Masudi, sekarang malah dibuatkan regulasi baru lewat UU ASN 2023 yang mana tenggat penyelesaian 2,3 juta honorer sampai 31 Desember 2024.

"Kami honorer K2 kembali meminta pemerintah, tolong selesaikan kami ini. Honorer K2 utang pemerintah dan jangan hanya fokus kepada guru dan penyuluh. Tenaga teknis administrasi menunggu regulasi juga," kata Masudi. (JPNN/GenPI.co)

BACA JUGA:  Nasib Guru P1 Mulai Terang, Semoga Diangkat PPPK dan Lulus Tes PPG

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya