Ahli Ungkap 2 Rutinitas di Pagi Hari Bantu Perbaiki Suasana Hati

Ahli Ungkap 2 Rutinitas di Pagi Hari Bantu Perbaiki Suasana Hati - GenPI.co
Ilustrasi memperbaiki suasana hati dengan mendengarkan musik. Foto: Freepik

Latihan pernapasan ini menurutnya sangat penting untuk melepaskan segala beban dan pikiran yang berat.

Seperti mengejar kesempurnaan karier, tentang ambisi kehidupan dari satu momen ke momen berikutnya.

"Antitesisnya untuk menyeimbangkan hal itu kita perlu setidaknya 5 menit hening sejenak. Me time sejenak untuk bernafas dan rileks," lanjutnya.

Menurut Adjie, kita bisa memulai hari dengan jalan santai 5 menit lalu melakukan kegiatan yang ringan atau biasa disebut dengan slow morning.

Selain itu, penting pula untuk menikmati hari dengan tidak tergesa-gesa dan jangan melakukan hal yang berat

Langkah kedua, lanjutnya, adalah melalui medium musik. Ada genre musik tertentu untuk mengoptimalkan suasana hati.

Pendekatan pertama yakni musik terapi, di mana frekuensinya bisa mempengaruhi kesehatan mental seseorang.

BACA JUGA3 Manfaat Utama Mengonsumsi Air Lemon di Pagi Hari

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya