Suka Begadang? Ini 3 Vitamin untuk Mengatasi Kurang Tidur

Suka Begadang? Ini 3 Vitamin untuk Mengatasi Kurang Tidur - GenPI.co
vitamin c. foto: envato elements

GenPI.co - Bagi kamu yang suka begadang pasti tidurnya tidak berkualitas sampai 7 - 8 jam sehingga kamu butuh asupan vitamin.

Ada banyak cara mengatasi insomnia. Salah satunya adalah mengonsumsi vitamin dan mineral tertentu untuk mengatasi kurang tidur. Yuk, simak penjelasannya berikut ini!

Vitamin B Kompleks

BACA JUGA:  Formula VItamin C Pada Serum Garnier Tuntaskan Noda HItam

Rupanya sebuah penelitian pada tahun 2019 membuktikan bahwa vitamin B kompleks dapat kamu konsumsi untuk membantu mengatasi masalah kurang tidur.

Bahkan, kombinasi antara vitamin B1, B2, B6 dan B12 dapat meningkatkan kualitas tidur.

BACA JUGA:  Saat Susah Makan, Beri Si Kecil 3 Vitamin Ini, Mom

Vitamin D

Vitamin D juga penting untuk membantu mengatasi masalah kurang tidur.

BACA JUGA:  Jaga Stamina! Vitalife C 500 Bantu Lindungi Diri dari Covid-19

Untuk mendapatkan vitamin ini, kamu bisa mengonsumsi suplemen atau mendapatkannya dari makanan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya