
GenPI.co - Semua jenis buah memang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Namun, ada beberapa buah yang memiliki kandungan tertentu sehingga bisa menjadi pilihan untuk sarapan.
Apalagi, mengonsumsi buah yang kaya akan vitamin dan serat sangat diperlukan tubuh sepanjang hari.
Berikut 4 jenis buah paling baik dikonsumsi saat sarapan, seperti dilansir pada Kamis (16/11/2023):
1. Apel
BACA JUGA: Khasiat Taoge Bikin Cairan Pria Makin Joss, Simak Fakta Ini
Salah satu jenis buah paling baik dikonsumsi saat sarapan, yakni apel.
Sarapan apel ternyata membuat tubuh mendapatkan lebih banyak manfaat peningkatan laju metabolisme.
BACA JUGA: 4 Khasiat Makan Telur Bebek untuk Kesehatan, Rugi Kalau Tak Suka
Pasalnya, buah apel memiliki kandungan vitamin B yang berperan penting dalam mengubah protein, karbohidrat, dan lemak menjadi energi.
2. Alpukat
Salah satu jenis buah paling baik dikonsumsi saat sarapan, yakni alpukat.
BACA JUGA: 4 Makanan Sumber Antioksidan Mampu Melawan Radikal Bebas, Khasiatnya Dahsyat
Pasalnya, alpukat memiliki kandungan asam lemak tak jenuh tunggal (MUFA) yang dianggap sebagai lemak sehat.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News