SUCCESS STORY

Gara-gara Utang, Andra Lesmana Kini Jadi Pebisnis Ulung Kuliner

Gara-gara Utang, Andra Lesmana Kini Jadi Pebisnis Ulung Kuliner - GenPI.co
Andra Lesmana (foto: SC IG @_andralesmana_)

Gara-gara Utang, Andra Lesmana Kini Jadi Pebisnis Ulung Kuliner

Dengan kesepakatan bersama temannya, dia izin untuk menggunakan uang tersebut untuk bisnis makanan yang dia namakan Warung Papeda, mulai buka pada akhir 2014 .

Betul saja hanya dalam waktu tiga bulan, Andra mampu melunasi seluruh utangnya.

BACA JUGA:  Wow! Awalnya 20 Ekor, Kini Mulyoko Ternak Ribuan Ekor Kambing

Adapun Warung papeda selain di Yogyakarta buka di Salatiga dan Malang.

“Warung papeda jual makanan khas Indonesia Timur untuk teman Papua dan Maluku,” ujar Andra.

BACA JUGA:  Keren! Hazim Baru Usia Belasan Tahun Sudah Sukses Bisnis Lele

Namun karena unik, ternyata tak sebatas asal Papua dan Maluku yang makan di Warung Papeda.

Saat mencapai puncaknya di tahun 2017, ide Waruung Papeda diikutsertakan dalam satu ajang kompetisi bisnis.

BACA JUGA:  Dahsyat! Mulai Dari 300, Kini Munir Punya 9.000 Ekor Ayam Petelur

Andra mampu meraih juara pertama dan dapat hadiah hibah Rp 2 miliar.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya