Menyemangati para peserta yang berasal dari berbagai penjuru dunia, acara semakin semarak dengan berbagai atraksi seni budaya dan stand kuliner khas Magelang.
Pelantun hits ‘Hero’ ini akan tampil di Indonesia. Ia mengisi perhelatan ‘Borobudur Symphony 2018’ dengan konsernya bertajuk ‘Mariah Carey Live in Concert’.
Borobudur Internatinal Arts and Performance Festival 2018 dijamin semakin megah. Sebab, sub event Wearable Art Humba Manandang akan menebarkan eksotisnya.