Ribuan orang dilaporkan turun ke jalan di seluruh Brasil untuk memprotes tanggapan pandemi Presiden Jair Bolsonaro ketika jumlah kematian covid capai 500 ribu.
Gubernur Tokyo Yuriko Koike resmi mengumumkan telah membatalkan untuk kedatangan penonton di Olimpiade musim panas, karena pandemi Covid-19 yang makin meroket.
Pembatasan perbatasan pada perjalanan akan diperpanjang hingga 21 Juli, saat Kanada berupaya untuk mendapatkan persentase vaksinasi lebih tinggi sepenuhnya.
Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un telah menyerukan langkah-langkah untuk mengatasi situasi pangan di negara itu akibat dari pandemi virus corona dan topan.
Afrika Selatan telah kembali ke pembatasan yang lebih ketat pada pertemuan publik dan penjualan minuman keras karena negara itu melihat peningkatan pesat Covid.
Sebanyak 20 orang yang dilantik merupakan pengganti pejabat sebelumnya yang ramai-ramai mundur karena buntut dari terkuaknya kasus korupsi pengadaan masker.