Kalau Kamu Rutin Menerapkan 3 Olahraga Ini, Kolesterol Cepat Ambrol

Kalau Kamu Rutin Menerapkan 3 Olahraga Ini, Kolesterol Cepat Ambrol - GenPI.co
Selain mengonsumsi obat penurun kolesterol, kamu juga bisa melakukan beberapa jenis olahraga untuk menurunkan kolesterol. Foto: dok. GenPI.co

Selain menurunkan kadar kolesterol, yoga akan membantu melatih otot, menjaga kesehatan mental, sekaligus meningkatkan kualitas tidur.

Berenang

Berenang merupakan latihan aerobik yang akan membantu memperkuat jantung dengan cara membuat kerjanya lebih efisien saat memompa darah.

Selain itu, berenang juga ikut menurunkan kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik dalam darah.

BACA JUGA:  Makan Nanas Sangat Bagus untuk Penderita Kolesterol Tinggi

Sebagai gambaran, setiap peningkatan 1% kolesterol baik dapat menurunkan risiko kematian karena penyakit jantung sebesar 3,5 persen. (hellosehat)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya